Tribuana Pekanbaru Ikut Serta di REI Property Festival 2021
GNET yang merupakan brand bahan bangunan yang didistribusikan PT GIAS hadir sebagai sponsor pada acara Real Estate Indonesia (REI) Property Festival 2021 dengan tema "Riau Bangkit dan Tumbuh" yang diadakan oleh DPD REI Riau.
Best for the Best Collaboration
Kerjasama antara PT GIAS dan Universitas Prasetya Mulya merupakan aktivitas mutualisme saling menguntungkan, di mana pihak mahasiswa kampus dapat memperoleh pengetahuan langsung dari bisnis praktisi PT GIAS sebagai materi pengembangan studi strategi marketing. Di sisi lain, PT GIAS dapat memperoleh masukan sudut
Relawan Peduli dan Kementerian Keuangan Gelar Donor Darah & Vaksinasi Massal
Bersamaan dengan Hari Oeang Ke-75 yang jatuh pada tanggal 30 Oktober 2021, Relawan Peduli Covid-19 Riau bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia Kota Pekabaru dan Kementerian Keuangan Provinsi Riau mengadakan Bakti Sosial Donor Darah.
GIAS Apresiasi Aplikator dengan Program KasBon
Dengan brand eksklusifnya, GNET, PT GIAS selalu mencari cara untuk tetap survive dan terus berkarya. Hal ini dilakukan dengan membangun kembali komunitas aplikator yang dikenal dengan GNETION pada pertengahan tahun 2020.
Relawan Peduli Covid-19 Terima Penghargaan dari Kapolda Riau
CEO PT GIAS, sekaligus Penasehat Relawan Peduli Covid-19 Riau, Bp. Toni Lim, menerima penghargaan dari Kapolda Riau, pada Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Bhayangkara. Penghargaan tersebut diberikan atas partisipasi Relawan Peduli Covid-19 Riau
GIAS Kendari Resmi Dibuka!
Akhirnya hadir juga GIAS cabang baru, yaitu di Kendari, Sulawesi Tenggara. Cabang baru ini resmi dibuka pada tanggal 7 Juli 2021 kemarin.
Ingin menjadi mitra kami?